GUSTAVO ALMEIDA: PERBAIKI DIRI MENUJU SEMIFINAL PIALA PRESIDEN

GUSTAVO ALMEIDA: PERBAIKI DIRI MENUJU SEMIFINAL PIALA PRESIDEN

Striker Persija, Gustavo Almeida, memastikan bahwa ia dan rekan-rekan yang lain bakal mengevaluasi diri dalam menyambut semifinal Piala Presiden 2024. Macan Kemayoran akan bersua Borneo FC di Stadion Manahan, Solo, Selasa (30/7/2024), pukul 19.30 WIB.

REVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: LOLOS KE SEMIFINAL PIALA PRESIDEN 2024

REVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: LOLOS KE SEMIFINAL PIALA PRESIDEN 2024

Setelah dipastikan lolos ke babak semifinal Piala Presiden 2024, Persija merotasi pemainnya pada laga pamungkas Grup B. Dalam pertandingan yang digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (26/7/2024) malam, beberapa pilar yang semula tampil reguler diistirahatkan.

MUHAMMAD FERARRI LAKUKAN YANG TERBAIK UNTUK LOLOS GRUP B

MUHAMMAD FERARRI LAKUKAN YANG TERBAIK UNTUK LOLOS GRUP B

Bek Persija, Muhammad Ferarri memastikan bahwa ia dan rekan-rekannya siap menggapai hasil positif di laga terakhir Grup B Piala Presiden 2024. Macan Kemayoran akan berhadapan dengan Bali United di Stadion Kapten Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (26/7/2024), pukul 19.30 WIB.

PREVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: FOKUS RECOVERY DEMI TIKET SEMIFINAL

PREVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: FOKUS RECOVERY DEMI TIKET SEMIFINAL

Hanya jeda satu hari dari laga kedua, Persija langsung menghadapi partai pamungkas Grup B Piala Presiden 2024 di Stadion Kapten Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (26/7/2024), pukul 19.30 WIB. Tuan rumah Bali United menjadi ujian terakhir Macan Kemayoran.

THOMAS DOLL: PERSIJA KURANG TENANG DI DEPAN GAWANG LAWAN

THOMAS DOLL: PERSIJA KURANG TENANG DI DEPAN GAWANG LAWAN

Persija takluk 0-1 dari Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar pada Sabtu (30/3/2024) malam.

REVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: GAGAL KONVERSI BANYAK PELUANG UNTUK CETAK GOL

REVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: GAGAL KONVERSI BANYAK PELUANG UNTUK CETAK GOL

Persija menelan hasil pahit dalam laga melawan Bali United. Dalam partai yang dimainkan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (30/3/2024) malam, Persija kalah tipis 1-0.

KONDISI TERKINI: FIRZA ANDIKA DAN RAYHAN HANNAN ABSEN DI LAGA VS BALI UNITED

KONDISI TERKINI: FIRZA ANDIKA DAN RAYHAN HANNAN ABSEN DI LAGA VS BALI UNITED

Laga penting akan tersaji di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar pada Sabtu (30/3/2024) pukul 20.30 WIB. Persija akan menantang tuan rumah Bali United.

ILHAM RIO FAHMI: INSYAALLAH KAMI BISA MENCURI POIN DARI BALI UNITED

ILHAM RIO FAHMI: INSYAALLAH KAMI BISA MENCURI POIN DARI BALI UNITED

Persija akan bertemu lawan kuat pada lanjutan BRI Liga 1 2023/2024 pekan ke-30. Macan Kemayoran akan menantang tuan rumah Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (30/3/2024), pukul 20.30 WIB.

PREVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: OPTIMISTIS RAIH POIN DARI BALI

PREVIEW BALI UNITED VS PERSIJA: OPTIMISTIS RAIH POIN DARI BALI

Persija akan melakoni laga tandang melawan Bali United pada pekan ke-30 BRI Liga 1 2023/2024. Partai tersebut akan digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (30/3/2024), pukul 20.30 WIB.

JELANG BALI UNITED VS PERSIJA : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

JELANG BALI UNITED VS PERSIJA : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

Persija kembali menyambangi Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, saat bertemu Bali United dalam lanjutan BRI Liga 1 2023/2024 pekan Ke-30, Sabtu (29/03/2024), Kick Off 20.30 WIB. Meski berstatus tim tamu, Macan Kemayoran memiliki grafik penampilan yang baik saat melakoni laga kandang di sana khususnya pada dua laga kandang terakhir, kontra Dewa United 4-1 dan Persik Kediri 2-0.

RIKO SIMANJUNTAK BICARA KINERJA WASIT

RIKO SIMANJUNTAK BICARA KINERJA WASIT

Persija mendapat hasil tidak memuaskan kala menjamu Bali United di pekan ke-13 Liga 1 2023/2024. Laga yang dilakoni di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, pada Minggu (24/9/2023) malam itu berakhir dengan skor imbang 1-1.

REVIEW PERSIJA VS BALI UNITED: MACAN KEMAYORAN TERTAHAN DI KANDANG

REVIEW PERSIJA VS BALI UNITED: MACAN KEMAYORAN TERTAHAN DI KANDANG

Persija mendapat hasil kurang memuaskan saat menjamu Bali United pada pekan ke-13 Liga 1 2023/2024. Laga yang digelar di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (24/9/2023) malam, itu berakhir dengan skor 1-1.