JAGA KEBUGARAN DAN EVALUASI DIRI JADI AGENDA ANDRITANY DI MASA JEDA

JAGA KEBUGARAN DAN EVALUASI DIRI JADI AGENDA ANDRITANY DI MASA JEDA

Pelatih Persija, Thomas Doll, memberikan jatah libur untuk para anak didiknya pascamenghadapi Persikabo 1973 (9/11/2023). Tapi, bukan berarti para pemain berleha-leha dalam menjalani jeda kompetisi saat ini.

INDONESIA GAGAL MENCURI ANGKA DI LAGA PEMBUKA KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2026 PUTARAN KEDUA

INDONESIA GAGAL MENCURI ANGKA DI LAGA PEMBUKA KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2026 PUTARAN KEDUA

Sukses mencukur Brunei Darussalam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Pertama tidak berlanjut pada laga pembuka putaran kedua. Garuda harus mengakui keunggulan Irak 1-5 saat bertandang Basra Internastional Stadium, Kamis (16/11/2023) malam.

HANIF SJAHBANDI TETAP BERLATIH KERAS DI JEDA KOMPETISI

HANIF SJAHBANDI TETAP BERLATIH KERAS DI JEDA KOMPETISI

Usai meraih kemenangan vs Persikabo 1973 (9/11/2023) sekaligus betepatan dengan jeda kompetisi, Persija rehat sejenak dari agenda latihan reguler.

STORY OF 95: DUA KALI RUNNER-UP

STORY OF 95: DUA KALI RUNNER-UP

Ambisi untuk jadi yang terbaik tetap membara setelah Persija juara Liga Indonesia 2001. Namun, jalannya kompetisi dari musim ke musim penuh dinamika.

FIRZA ANDIKA ANTUSIAS HADIRNYA PIALA DUNIA U-17 2023 DI INDONESIA

FIRZA ANDIKA ANTUSIAS HADIRNYA PIALA DUNIA U-17 2023 DI INDONESIA

Gelaran Piala Dunia U-17 sedang belangsung di Indonesia. Ajang sepak bola internasional akbar ini tentu menyita perhatian dari berbagai pihak, tak terkecuali bagi pesepak bola.

POLLING

POLLING "STORY OF 95" : PERSIJA 2018 MENDOMINASI BEST OF THE BEST

Setelah bergulir selama satu bulan penuh, Polling Best of The Best "Story of 95" akhirnya ditutup pada Minggu (12/11/2023). Sejak berdiri hingga 95 tahun usia saat ini, Persija tidak pernah kehabisan nama-nama bintang yang menghiasi perjalanan klub.

THOMAS DOLL SAMBUT ANTUSIAS PIALA DUNIA U-17 DIGELAR DI INDONESIA

THOMAS DOLL SAMBUT ANTUSIAS PIALA DUNIA U-17 DIGELAR DI INDONESIA

Opening Ceremonial Piala Dunia U-17 telah berlangsung di Indonesia pada hari ini, Jumat (10/11/2023), di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur.

WITAN SULAEMAN AKAN MENJALANI MASA PEMINJAMAN

WITAN SULAEMAN AKAN MENJALANI MASA PEMINJAMAN

Kebersamaan Persija dan Witan Sulaeman akan terpisah sementara waktu. Pemain berusia 22 tahun itu bakal menjalani masa peminjaman hingga berakhirnya Liga 1 2023/2024.

WITAN SULAEMAN  KEMBALI JADI MOTM LIGA 1, RYO MATSUMURA JADI PEMAIN FAVORIT SHOUT AND VOTE

WITAN SULAEMAN KEMBALI JADI MOTM LIGA 1, RYO MATSUMURA JADI PEMAIN FAVORIT SHOUT AND VOTE

Gelandang Persija, Witan Sulaeman, kembali terpilih menjadi Man of The Match (MoTM) saat menghadapi tim tamu Persikabo 1973 pada pekan ke-19 Liga 1 2023/2024.

ANDRITANY ARDHIYASA KOMENTARI NIRBOBOL KETIGANYA

ANDRITANY ARDHIYASA KOMENTARI NIRBOBOL KETIGANYA

Kiper sekaligus kapten Persija, Andritany Ardhiyasa, berhasil mencatatkan cleansheet ketiganya pada musim ini. Momen itu didapat setelah Tim Ibu Kota mengalahkan Persikabo 1973 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Kamis (9/11/2023) malam, yang berakhir dengan skor 4-0.

PERSIJA DAN PSJ TV RESMI JALIN KERJA SAMA

PERSIJA DAN PSJ TV RESMI JALIN KERJA SAMA

Memasuki putaran kedua Liga 1 2023/2024, Persija mendapatkan stimulus untuk memperkuat roda bisnis klub. Pride and Soul of Jakarta (PSJ) TV resmi menjadi sponsor Persija selama satu tahun mendatang.

REVIEW PERSIJA VS PERSIKABO 1973: HASIL YANG FANTASTIS, MENANG 4-0

REVIEW PERSIJA VS PERSIKABO 1973: HASIL YANG FANTASTIS, MENANG 4-0

Persija sukses meraih kemenangan besar kala menjamu Persikabo 1973 pada pekan ke-19 Liga 1 2023/2024 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Kamis (09/11/2023) malam.