PERSIJA HARUS HATI-HATI DI ENAM LAGA TERSISA

PERSIJA HARUS HATI-HATI DI ENAM LAGA TERSISA

Raut muka kecewa pelatih Persija, Thomas Doll, terlihat di sesi konferensi pers pascalaga vs Persib. Sebab, partai yang dilakoni di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (9/3/2024) sore, itu berakhir dengan hasil 1-2.

ANDRITANY ARDHIYASA DKK. WAJIB BERJUANG EKSTRA UNTUK HINDARI NASIB BURUK

ANDRITANY ARDHIYASA DKK. WAJIB BERJUANG EKSTRA UNTUK HINDARI NASIB BURUK

Hasil pahit diterima Persija pada pekan ke-28 Liga 1 2023/2024. Melawan Persib di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (9/3/2024) sore, Macan Kemayoran kalah dengan skor 1-2.

REVIEW PERSIB VS PERSIJA: KECEWA GAGAL BAWA PULANG POIN

REVIEW PERSIB VS PERSIJA: KECEWA GAGAL BAWA PULANG POIN

Sabtu (9/3/2024) sore yang tak menyenangkan bagi Persija. Berlaga di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (9/3/2024) sore, anak didik Thomas Doll menelan kekalahan 1-2.

KONDISI TERKINI PERSIJA: ONDREJ KUDELA KEMBALI KE SKUAD, GUSTAVO DAN FERARRI ABSEN

KONDISI TERKINI PERSIJA: ONDREJ KUDELA KEMBALI KE SKUAD, GUSTAVO DAN FERARRI ABSEN

Pelatih Persija, Thomas Doll, memastikan anak didiknya telah siap bertempur di markas Persib, Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (9/3/2024), pukul 15.00 WIB. Dua legiun asingnya yang sempat mengalami sakit kini telah pulih, yaitu Maciej Gajos dan Ondrej Kudela.

MACIEJ GAJOS: KEMBALI KE JAKARTA MEMBAWA TIGA POIN

MACIEJ GAJOS: KEMBALI KE JAKARTA MEMBAWA TIGA POIN

Setelah absen dalam dua pertandingan terakhir, vs Arema FC dan Dewa United, Maciej Gajos telah kembali. Gelandang Persija asal Polandia itu akan tampil di laga klasik vs Persib di Stadion si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (9/3/2024), pada pukul 15.00 WIB.

PREVIEW PERSIB VS PERSIJA: BUTUH KONSENTRASI DAN FOKUS TINGGI

PREVIEW PERSIB VS PERSIJA: BUTUH KONSENTRASI DAN FOKUS TINGGI

Persija melawat ke Bandung untuk melakoni pekan ke-28 Liga 1 2023/2024. Macan Kemayoran dijamu oleh Persib di Stadion Si Jalak Harupaf, Kabupaten Bandung, Sabtu (9/3/2024), pukul 15.00 WIB.

THOMAS DOLL BERAMBISI BAWA HASIL MENGGEMBIRAKAN UNTUK JAKMANIA

THOMAS DOLL BERAMBISI BAWA HASIL MENGGEMBIRAKAN UNTUK JAKMANIA

Persija akan bertamu ke markas Persib pada pekan ke-28 Liga 1 2023/2024. Partai tersebut akan digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (9/3/2024), pukul 15.00 WIB.

MENANG 4-0, PERSIJA U-18 FINIS SEBAGAI PERINGKAT KETIGA EPA 2023/2024

MENANG 4-0, PERSIJA U-18 FINIS SEBAGAI PERINGKAT KETIGA EPA 2023/2024

Persija U-18 sukses finis di peringkat ketiga Elite Pro Academy (EPA) 2023/2024. Di laga pamungkas, tim besutan Blitz Tarigan itu menang meyakinkan dengan skor 4-0 di Lapangan Garudayaksa, Kab. Bekasi, Selasa (5/3/2024).

PESAN THOMAS DOLL DI TUJUH LAGA SISA

PESAN THOMAS DOLL DI TUJUH LAGA SISA

Periode minor Persija telah berakhir. Macan Kemayoran sukses memutus tren negatif dengan kemenangan 4-1 atas Dewa United (2/3/2024).

THOMAS DOLL SENANG DENGAN KEPERCAYAAN DIRI TIM

THOMAS DOLL SENANG DENGAN KEPERCAYAAN DIRI TIM

Kemenangan 4-1 Persija atas Dewa United pada pekan ke-27 Liga 1 2023/2024 menjadi hasil yang istimewa. Selain memutus tren tiga laga negatif, raihan tiga poin itu menjadi yang pertama di 2024.

PERSIJA U-18 VS PERSIS U-18 DI PEREBUTAN PERINGKAT KETIGA

PERSIJA U-18 VS PERSIS U-18 DI PEREBUTAN PERINGKAT KETIGA

Ambisi Persija U-18 untuk melaju ke babak final Elite Pro Academy (EPA) 2023/2024 dihadang Borneo FC U-18. Bermain di Lapangan Garudayaksa, Kab. Bekasi, Minggu (3/3/2024), Macan Muda kalah 1-1 (2-4).

REVIEW PERSIJA VS DEWA UNITED: MACAN KEMAYORAN MENANG TELAK 4-1

REVIEW PERSIJA VS DEWA UNITED: MACAN KEMAYORAN MENANG TELAK 4-1

Persija akhirnya menggapai poin maksimal setelah menerima rentetan hasil negatif. Melawan Dewa United di Stadion Dewa United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (2/3/2024) malam, Macan Kemayoran menang telak 4-1.