TARGET ARLYANSYAH ABDULMANAN MENUJU TIM UTAMA PERSIJA
Pilar muda Persija, Arlyansyah Abdulmanan (18) mempunyai tiga target setelah pulang dari pemusatan pelatihan (TC) panjang bersama Timnas U-20.
Pilar muda Persija, Arlyansyah Abdulmanan (18) mempunyai tiga target setelah pulang dari pemusatan pelatihan (TC) panjang bersama Timnas U-20.
Keputusan sulit terpaksa diambil Persija di dua laga kandang terdekat. Andritany Ardhiyasa cs. dipastikan belum bisa tampil di Jakarta kala menjamu Madura United dan Dewa United.
Semangat Persija untuk terus berjuang meraih hasil maksimal di 10 laga terakhir Liga 1 2023/2024 tetap membara.
Persija tidak beranjak dari posisi sembilan setelah menelan kekalahan 1-3 pada pekan ke-24 Liga 1 2023/2024 melawan Borneo FC di Stadion Batakan, Balikpapan (6/2/2024).
Kekalahan dari Borneo FC di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa (6/2/2024) masih membekas. Bukan tanpa sebab, kalah dengan skor 1-3 membuat Persija tertahan di peringkat sembilan klasemen Liga 1 2023/2024 dengan 32 poin.
Kekalahan dari tuan rumah Borneo FC dengan skor 1-3 (6/2/2024) makin mempersulit Persija untuk menembus empat besar. Hasil minor itu memperlebar jarak Tim Ibu Kota yang berada di posisi sembilan (32 poin) dengan batas empat terbawah, Bali United (41 poin).
“Saya mengucapkan selamat untuk Borneo FC karena mereka bisa mendapatkan tiga poin. Mereka bermain lebih baik daripada kami di dalam lapangan. Jadi, kami pantas kalah,” ucap penjaga gawang Persija, Andritany Ardhiyasa.
Persija harus mengakui keunggulan tuan rumah, Borneo FC, 1-3 dalam lanjutan Pekan Ke-24 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa (6/2/2024). Meski tumbang, Gustavo Almeida akhirnya mencetak gol perdananya bersama Macan Kemayoran.
Gelandang asing Persija, Maciej Gajos menerima kartu kuning keempatnya saat bersua PSS (16/12/2023).
Laga antara Persija vs Borneo FC akan tersaji beberapa jam lagi
Persija akan menantang pemimpin klasemen sementara Liga 1 2023/2024, Borneo FC
Persija akan menghadapi Borneo FC pada lanjutan Liga 1 2023/2024 pekan ke-24 di Stadion Batakan, Balikpapan, Selasa (6/2/2024), pukul 19.00 WIB.