TARGET DAN JADWAL PERSIJA DI PIALA PRESIDEN 2024
Ajang pramusim bertajuk Piala Presiden 2024 segera digelar akhir pekan ini. Persija tergabung di babak penyisihan Grup B bersama Madura United, Arema FC, dan Bali United.
Ajang pramusim bertajuk Piala Presiden 2024 segera digelar akhir pekan ini. Persija tergabung di babak penyisihan Grup B bersama Madura United, Arema FC, dan Bali United.
Gustavo Alemeida akan menjadi sosok yang berbeda di musim depan, Liga 1 2024/2025. Dia tak lagi berlabel sebagai pemain pinjaman, tapi telah berstatus permanen.
Setelah menggelar latihan intensif selama dua pekan, Persija panaskan mesin dalam laga uji coba kontra Bhayangkara Presisi Indonesia FC di Stadion Madya, Jakarta, Sabtu (13/7/2024) malam.
Persija terus membenahi diri dalam menyambut Liga 1 2024/2025. Pelatih Carlos Pena telah menyusun rangkaian program latihan untuk para pemain.
Komposisi tim makin lengkap di pekan kedua persiapan jelang Liga 1 2024/2025. Terbaru, Ryo Matsumura dan Hanif Sjahbandi telah bergabung dengan tim.
Letupan gairah dalam berlatih dan determinasi penuh di pertandingan milik Hanif Sjahbandi akan kembali hadir di Liga 1 2024/2025. Macan Kemayoran dan dirinya sepakat untuk melanjutkan kerja sama.
Persiapan Persija dalam menyambut Liga 1 2024/2025 tengah memasuki pekan kedua. Seluruh pemain Macan Kemayoran sangat antusias menjalani latihan di bawah kendali pelatih Carlos Pena.
Kebersamaan antara Persija dan Frengky Deaner Missa, berakhir jelang Liga 1 2024/2025. Pemain berusia 20 tahun itu dipastikan berpisah secara permanen dengan Macan Kemayoran.
Striker Persija, Sandi Arta Samosir, bakal berpisah sementara waktu di Liga 1 2024/2025. Sebab, dirinya akan berseragam Madura United dengan status pinjaman.
Pemilik nomor delapan Persija, Syahrian Abimanyu, telah menyusul rekan-rekannya berlatih dalam menyongsong Liga 1 2024/2025. Artinya, gelandang berusia 25 tahun itu telah resmi perpanjang kontraknya.
Gelandang flamboyan pemilik 25 caps dan satu gol di musim lalu, Syahrian Abimanyu, dipastikan tetap berseragam Persija di Liga 1 2024/2025. Pemain berusia 25 tahun itu melanjutkan masa baktinya bersama Macan Kemayoran.
Liga 1 2024/2025 ditapaki Persija dengan penuh kesungguhan. Beberapa perubahan dilakukan sebagai upaya untuk menggapai pencapaian positif.