TEKAD MARKO SIMIC UNTUK LEBIH TANGGUH LAGI
Striker Persija, Marko Simic, tampil impresif dalam dua laga terakhir, yaitu total mencetak empat gol. Hal itu membuat dirinya lebih optimistis dalam menatap laga vs Persib di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (9/3/2024), pukul 15.00 WIB.