HIMBAUAN #TERTIBNYETADION AGAR PERSIJA TERHINDAR DARI SANKSI KOMISI DISIPLIN PSSI

HIMBAUAN #TERTIBNYETADION AGAR PERSIJA TERHINDAR DARI SANKSI KOMISI DISIPLIN PSSI

Kembali bermain di Jakarta dan bermarkas di Stadion Utama Gelora Bung Karno adalah kondisi yang sudah seharusnya bagi Persija. Faktanya, beberapa kali laga Macan Kemayoran harus dimainkan di luar Jakarta. Kesempatan itu kembali datang di laga pembuka BRI Liga 1 2023/2024 kontra PSM Makassar, Senin (3/7). Simak himbauan #TertibNyetadion agar bisa aman dan nyaman serta Persija dapat terhindar dari sanksi Komisi Disiplin PSSI.

RYO MATSUMURA MAKIN PERCAYA DIRI BERMAIN DI DEPAN JAKMANIA

RYO MATSUMURA MAKIN PERCAYA DIRI BERMAIN DI DEPAN JAKMANIA

Pilar asing Persija asal Jepang, Ryo Matsumura, tak sabar untuk melakoni laga debutnya bersama Tim Ibu Kota di Liga 1 2023/2024. Dirinya masuk proyeksi pelatih Thomas Doll untuk berlaga kontra PSM pada pekan pertama.

PREVIEW PERSIJA VS PSM: THOMAS DOLL YAKIN MACAN KEMAYORAN TAMPIL APIK DI LAGA PERDANA

PREVIEW PERSIJA VS PSM: THOMAS DOLL YAKIN MACAN KEMAYORAN TAMPIL APIK DI LAGA PERDANA

Persija Jakarta akan melakoni laga perdana Liga 1 2023/2024 melawan PSM di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat, Senin (3/7/2023), pukul 19.00 WIB.

PERSIJA GUNAKAN JERSEY VORTEXION DI LIGA 2023/2024

PERSIJA GUNAKAN JERSEY VORTEXION DI LIGA 2023/2024

Di perhelatan Liga 1 2023/2024, apparel Juara sebagai sponsor apparel Persija mengeluarkan jersey dengan nama VORTEXION untuk Syahrian Abimanyu dkk.

PERSIJA DAN THE JAKMANIA GELAR SELAMATAN SAMBUT LIGA 1 2023/2024

PERSIJA DAN THE JAKMANIA GELAR SELAMATAN SAMBUT LIGA 1 2023/2024

Manajemen Persija Jakarta menggelar acara bertajuk Selamatan & Silaturahmi Menyambut Kompetisi BRI Liga 1 2023/2024 bersama the Jakmania di Plaza Festival, Jakarta, Sabtu (1/7/2023), siang.

PERNYATAAN RESMI PRESIDEN PERSIJA MENATAP MUSIM 2023/2024

PERNYATAAN RESMI PRESIDEN PERSIJA MENATAP MUSIM 2023/2024

Perjuangan panjang Persija di Liga 1 2023/2024 akan dimulai pada awal pekan depan.

PERSIJA VS PSM MUNDUR MENJADI 3 JULI 2023

PERSIJA VS PSM MUNDUR MENJADI 3 JULI 2023

Pertandingan antara Persija vs PSM yang sejatinya akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Minggu (2/7/2023), pukul 19.00 WIB, dipastikan ditunda. Laga tersebut mundur menjadi Senin, 3 Juli 2023, dengan jam dan lokasi yang sama.

JADWAL LENGKAP PERSIJA DI LIGA 1 2023/2024

JADWAL LENGKAP PERSIJA DI LIGA 1 2023/2024

Liga 1 2023/2024 akan segera dimulai mulai 1 Juli 2023. Sebanyak 18 tim kontestan akan bersaing di regular series pada 1 Juli - 28 April 2024 menggunakan format home dan away.

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS PSM, DUKUNG LANGKAH AWAL MACAN KEMAYORAN PADA 3 JULI 2023

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS PSM, DUKUNG LANGKAH AWAL MACAN KEMAYORAN PADA 3 JULI 2023

Persija Jakarta bakal melakoni laga perdananya di Liga 1 2023/2024 pada akhir pekan ini. Macan Kemayoran akan menjamu PSM di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Minggu (2/7/2023), pukul 19.00 WIB.

UPDATE CEDERA ONDREJ KUDELA DAN DONY TRI PAMUNGKAS

UPDATE CEDERA ONDREJ KUDELA DAN DONY TRI PAMUNGKAS

Ada kabar baik dari dua pemain Persija Jakarta yang absen dalam beberapa laga uji coba Persija. Mereka adalah Ondrej Kudela dan Dony Tri Pamungkas.

PERSIJA EVOS PERSEMBAHKAN TROFI PMPL ID FALL 2023 KEPADA THE JAKMANIA

PERSIJA EVOS PERSEMBAHKAN TROFI PMPL ID FALL 2023 KEPADA THE JAKMANIA

Persija EVOS berhasil keluar sebagai juara dari PUBG Mobile Pro League atau PMPL Indonesia Fall 2023. Pencapaian luar biasa itu merupakan trofi pertama yang dipersembahkan Zuxxy dkk. sejak kolaborasi antara Persija Esports dan EVOS Esports terbentuk pada Januari 2023.

MARKO SIMIC MEMBURU 100 GOL BERSAMA PERSIJA

MARKO SIMIC MEMBURU 100 GOL BERSAMA PERSIJA

Striker Persija asal Kroasia, Marko Simic, akan memulai petualangan keduanya di Persija pada Liga 1 2023/2024. Ia memiliki misi fantastis, yaitu memburu gol ke-100 bersama Macan Kemayoran.