SIAPA PUN LAWANNYA HARUS TIGA POIN
Bek senior Persija, Maman Abdurahman, menekankan bahwa ia dan rekan-rekan yang lain hanya memiliki satu target dalam meladeni Persib di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (1/3/2022), pukul 20.30 WIB, yaitu menang.