RAHMAT NICKO RESMI MILIK PERSIJA

Menjelang tutup bursa trasnfer tengah musim Liga 1 2022/2023, Persija terus bergerak untuk memperkuat komposisi pemainnya. Terbaru, ada bek muda asal Riau, Rahmat Nicko, yang didatangkan.