PERSIJA U-16 DAN U-18 SUKSES MELAJU KE BABAK 8 BESAR EPA 2023/2024
Persija U-18 dan U-20 menunjukkan keperkasaannya pada pekan ke-18 Elite Pro Academy (EPA) 2023/2024. Mereka sukses mengandaskan tamunya asal Semarang, PSIS di Persija Training Ground, Bojongsari, Minggu (14/1/2024).