MAKSIMALKAN MASA RECOVERY YANG SINGKAT
Gelandang senior Persija, Tony Sucipto (36), memastikan bahwa Macan Kemayoran memiliki tekad kuat untuk meraih kemenangan atas Persikabo 1973 dalam lanjutan BRI Liga 1 2021/2022.
Gelandang senior Persija, Tony Sucipto (36), memastikan bahwa Macan Kemayoran memiliki tekad kuat untuk meraih kemenangan atas Persikabo 1973 dalam lanjutan BRI Liga 1 2021/2022.
Persija kalah 0-1 dari Persiraja dalam lanjutan BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Minggu (30/1/2022).
Persija akan melakoni laga perdana di putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022 kontra PSIS di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Kamis (6/1/2022), pukul 20.30 WIB.
Gelandang Persija, Tony Sucipto, mengatakan bahwa ia dan rekan-rekannya sudah siap menghadapi Bali United pada pekan ke-13 BRI Liga 1 2021/2022. Laga tersebut akan tersaji di Stadion Manahan, Solo, Kamis (25/11/2021), pukul 19.00 WIB.
Empat tim Jawa Timur akan menjadi lawan Persija di seri 2 BRI Liga 1 2021/2022. Mereka adalah Arema FC (17/10/2021), Madura United (22/10/2021), Persebaya (26/10/2021), dan Persik (30/10/2021).
Persija memanfaatkan jeda dua pekan menuju seri 2 BRI Liga 1 2021/2022 dengan memperbaiki kualitas fisik pemain. Momen itu berbarengan dengan hadirnya pelatih fisik baru asal Italia, Alberto Lungherini.
Persija menjalani BRI Liga 1 2021/2022 dengan citra sebagai klub yang ramah terhadap pemain muda. Pasalnya, hampir 50 persen pemainnya berusia 21 tahun ke bawah.