WITAN SULAEMAN: KEMENANGAN INI JADI MODAL BAGUS UNTUK LAGA SELANJUTNYA
Persija Jakarta berhasil naik ke posisi kelima di klasemen sementara Liga 1 2023/2024 setelah mengalahkan Persebaya di laga pekan kelima. Laga yang dilakoni di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta pada Minggu (30/7/2023) malam itu berakhir dengan skor 1-0.