JORDI AMAT MILIK PERSIJA!
Jordi Amat datang menerima panggilan. Jakarta menyambutnya dengan gemuruh suka cita. Ia hadir bukan sekadar mengisi barisan lini pertahanan, melainkan menjadi pondasi untuk menopang kisah Macan Kemayoran satu tahun ke depan.