PERSIJA TERBANYAK TEMPATKAN PEMAIN DI BEST YOUNG PLAYER OF THE WEEK

PERSIJA TERBANYAK TEMPATKAN PEMAIN DI BEST YOUNG PLAYER OF THE WEEK

Total ada 34 perhargaan Best Young Player of The Week selama perhelatan Liga 1 2021/2022. Persija bersama Barito Putera menjadi dua tim yang paling banyak menempatkan pemainnya.

MASA BAKTI OSVALDO HAAY BERLANJUT

MASA BAKTI OSVALDO HAAY BERLANJUT

Setelah Maman Abdurahman dan Tony Sucipto mendapatkan jatah perpanjangan kontrak, menyusul nama Osvaldo Haay yang juga akan melanjutkan masa baktinya.

PERSIJA KIRIM EMPAT NAMA KE TIMNAS U-23

PERSIJA KIRIM EMPAT NAMA KE TIMNAS U-23

Empat pemain muda Persija mendapatkan panggilan dari tim nasional U-23 proyeksi SEA Games 2022 di Vietnam, pada 6–22 Mei 2022.

PERSIJA ESPORTS RESMI LUNCURKAN LOGO DAN JERSEY BARU

PERSIJA ESPORTS RESMI LUNCURKAN LOGO DAN JERSEY BARU

Setelah sukses menduduki peringkat Ke-6 Asia Pasifik dalam perhelatan Valorant Challengers Tournament, kini secara resmi Persija Esports diresmikan dan langsung meluncurkan logo serta jersey baru pada Rabu, 30 Maret 2022.

ALFRIYANTO NICO: WAJIB KERJA KERAS LAGI DI TIMNAS

ALFRIYANTO NICO: WAJIB KERJA KERAS LAGI DI TIMNAS

Tim nasional U-19 berhasil meraih kemenangan dalam rangkaian uji coba ketiganya atas Daegu University. Bermain di Stadion Daegu Auxiliary, Daegu, Korea Selatan (27/3/2022), tim besutan Shin Tae-yong itu menang dengan skor 2-1.

HADIRKAN SOSOK BEPE, RIO THE SURVIVOR TAYANG DI BIOSKOP 31 MARET

HADIRKAN SOSOK BEPE, RIO THE SURVIVOR TAYANG DI BIOSKOP 31 MARET

Film yang sukses menyabet 24 Penghargaan Internasional di berbagai negara Eropa, Asia, Amerika hingga Afrika, Rio The Survivor akan tayang 31 Maret 2022 di bioskop seluruh Indonesia. Film yang mengangkat sosok Bambang Pamungkas ini meraih 19 penghargaan sebagai pemenang dan 5 sebagai finalis dan nominasi.

RIO FAHMI: KURANG BERUNTUNG DAN TETAP BERSYUKUR

RIO FAHMI: KURANG BERUNTUNG DAN TETAP BERSYUKUR

Bek Persija, Ilham Rio Fahmi, kurang puas dengan hasil imbang kontra Bhayangkara FC pada pekan ke-33 BRI Liga 1 2021/2022. Macan Kemayoran mengakhiri laga dengan skor 1-1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (26/3/2022) malam.

OSVALDO HAAY: TAK BOLEH LENGAH

OSVALDO HAAY: TAK BOLEH LENGAH

Setelah bermain imbang 0-0 di putaran pertama BRI Liga 1 2021/2022, Persija menatap pertemuan kedua kontra Bhayangkara FC dengan tekad kuat untuk meraih kemenangan.

WAJIB BAWA SEMANGAT JUANG DARI LAGA SEBELUMNYA

WAJIB BAWA SEMANGAT JUANG DARI LAGA SEBELUMNYA

Bhayangkara FC menjadi lawan Persija di pekan ke-33 BRI Liga 1 2021/2022. Pertandingan kedua tim akan tersaji di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (26/3/2022), pukul 17.30 WIB.

GINTING: HARUS LEBIH BERKOMUNIKASI DAN LEBIH KUAT DI TIMNAS

GINTING: HARUS LEBIH BERKOMUNIKASI DAN LEBIH KUAT DI TIMNAS

Timnas U-19 melakoni partai uji coba perdananya dalam pemusatan latihan (TC) di Korea Selatan pada Selasa (22/3/2022). Tampil di Lapangan Yeungdeok Heimaji, Yeongdeok, tim besutan Shin Tae-yong itu mengakhri laga kontra Yeungnam University dengan skor 1-5.

KECEWA DENGAN HASIL, TATAP LAGA BERIKUTNYA

KECEWA DENGAN HASIL, TATAP LAGA BERIKUTNYA

Pemain sayap Persija, Irfan Jauhari, mengungkapkan kekecewaannya setelah ia dan kolega menelan kekalahan dari Bali United. Tampil di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Minggu (6/3/2022) malam, Persija takluk 1-2.

JUAL BELI SERANGAN, PERSIJA BELUM DAPAT HASIL MAKSIMAL

JUAL BELI SERANGAN, PERSIJA BELUM DAPAT HASIL MAKSIMAL

Mendominasi penguasaan bola hingga 63 persen dan bermain lebih agresif (17 tembakan) belum cukup membawa Persija meraih kemenangan atas Bali United pada laga ke-28 BRI liga 1 2021/2022. Bermain di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Minggu (6/3/2022) malam, tim besutan Sudirman itu kalah dengan skor 1-2.