CERITA RIO DAN TAUFIK SOAL GOL PERDANA MEREKA DI LIGA 1

CERITA RIO DAN TAUFIK SOAL GOL PERDANA MEREKA DI LIGA 1

Dua gol yang bersarang ke gawang Persita pada pekan ke-21 BRI Liga 1 2021/2022 tak hanya berujung pada kemenangan 2-1 bagi Persija. Tapi, dua gol tersebut memiliki makna mendalam bagi kreatornya, Ilham Rio Fahmi (32’) dan Taufik Hidayat (69’).

LUNCURKAN MANUAL PEMBINAAN USIA MUDA BERTAJUK PERSIJA DNA

LUNCURKAN MANUAL PEMBINAAN USIA MUDA BERTAJUK PERSIJA DNA

Persija terus berinovasi dalam visinya memajukan sepak bola Indonesia. Lewat Persija Development, Macan Kemayoran menyusun panduan atau manual pembinaan usia muda dengan tajuk Persija DNA.

OSVALDO HAAY MULAI MENEMUKAN KEPERCAYA DIRI KEMBALI

OSVALDO HAAY MULAI MENEMUKAN KEPERCAYA DIRI KEMBALI

Persija terus menggeber latihan menjelang dimulainya lagi lanjutan BRI Liga 1 2021/2022. Setelah sempat menjalani program penyegaran lewat agenda arum jeram (20/1/2022), tim kembali menjalani latihan reguler.

#TANYAGUE: SYAHRIAN ABIMANYU

#TANYAGUE: SYAHRIAN ABIMANYU

Edisi #TanyaGue kali ini memilih Syahrian Abimanyu. Gelandang berusia 22 tahun itu menjawab pertanyaan-pertanyaan yang dikirim oleh The Jakmania.

SUKSMA ANGELO

SUKSMA ANGELO

Cuaca Jakarta buruk sekali. Hujan deras disertai angin badai. Pesawat yang ditumpangi mencoba mendarat. Tapi begitu angin kencang menerpa, pesawat goyang dan terpaksa naik lagi. Beberapa putaran dilakukan sambil menunggu cuaca lebih kondusif. Guncangan kencang membuat penumpang berkebangsaan Rusia yang duduk di sebelah Angelo Alessio lari ke toilet. Tampak salah satu mesin pesawat di sebelah kanan mulai mengeluarkan asap hitam. Ketegangan semakin menjadi saat beberapa penumpang mulai mengucapkan doa dan teriakan. “Allahuakbar, Allahuakbar”.

TERIMA KASIH ANGELO ALESSIO

TERIMA KASIH ANGELO ALESSIO

Sangat membanggakan bagi Persija bisa bekerja sama dengan pelatih bereputasi mentereng seperti Angelo Alessio. Tapi sayangnya, kebersamaan dengan juru taktik asal Italia itu harus berhenti di tengah jalan BRI Liga 1 2021/2022.

ALBERTO LUNGHERINI: FOKUS MENJAGA KEBUGARAN 90 MENIT

ALBERTO LUNGHERINI: FOKUS MENJAGA KEBUGARAN 90 MENIT

Jeda sepuluh hari menjelang laga vs Persita (2/1/2022) dimanfaatkan Persija untuk memperbaiki segala aspek. Terutama terkait fisik para pemain.

WELCOME & OUT

WELCOME & OUT

“Saya yang paling bertanggung jawab atas prestasi ini. Tapi pemain juga harus mau bekerja keras. Saya akan segera melakukan evaluasi. Dan saya akan lakukan perubahan”. 4 poin itulah yang selalu diungkapkan oleh Alesio setiap hasil pertandingan Persija tidak sesuai harapan. Dari 4 poin itu, hal yang paling ditunggu the Jakmania yakni poin 4 ternyata tidak kunjung terlihat. Dengan materi yang lebih lengkap, dan pemain baru yang konon adalah keinginan Alesio, permainan Persija belum mengalami perubahan drastis. Tapi apakah mengganti Alesio adalah suatu solusi yang tepat?

EVALUASI WAJIB DILAKUKAN

EVALUASI WAJIB DILAKUKAN

Hanya meraih empat poin dalam tiga laga awal putaran kedua BRI Liga 1 2021/2022 bukan lah pencapaian yang layak untuk Persija. Di saat Macan Kemayoran membutuhkan poin sebanyak-banyaknya untuk dapat bersaing di papan atas, tentu hal tersebut sangat mengecewakan.

HARUS LEBIH FOKUS DAN KONSISTEN

HARUS LEBIH FOKUS DAN KONSISTEN

Meski mendapatkan satu poin dalam laga vs Persela di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (15/1/2022), Persija sama sekali tak puas dengan hasil yang didapat.

BERBAGI ANGKA DENGAN PERSELA

BERBAGI ANGKA DENGAN PERSELA

Persija mengakhiri pekan ke-20 BRI Liga 1 2021/2022 dengan berbagi angka. Bermain di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (15/1/2022), tim besutan Angelo Alessio itu bermain imbang 1-1 dengan Persela.

KONDISI TERKINI PERSIJA JELANG LAGA VS PERSELA

KONDISI TERKINI PERSIJA JELANG LAGA VS PERSELA

Persija akan turun tanpa kekuatan terbaiknya dalam laga vs Persela di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (15/1/2022), pukul 19.00 WIB. Sebab, Adrianus Dwiki Arya tak bisa tampil akibat hukuman kartu merah yang ia dapat di pertandingan sebelumnya (vs Persipura).