GUSTAVO ALMEIDA PUNYA FEELING BAGUS SAAT JAMU PERSITA
Jakarta International Stadium (JIS) menjadi tempat yang spesial bagi striker Persija, Gustavo Almeida. Tiga kali main di JIS ia berhasil mencetak dua hattrick, yakni kala menjamu Barito Putera (10/8/2024) dan PSS (21/12/2024).