MUSIM LALU PERSIJA PALING MINIM KEBOBOLAN, KINI THOMAS DOLL INGIN LEBIH DARI ITU

MUSIM LALU PERSIJA PALING MINIM KEBOBOLAN, KINI THOMAS DOLL INGIN LEBIH DARI ITU

Persija Jakarta sukses menjadi tim dengan pertahanan terkuat di Liga 1 musim 2022/2023. Tim berjulukan Macan Kemayoran itu paling sedikit kebobolan di antara 17 tim lainnya.

SELAMAT DATANG MACAN MUDA DARI FILIPINA, OLIVER BIAS!

SELAMAT DATANG MACAN MUDA DARI FILIPINA, OLIVER BIAS!

Oliver Saludares Bias menjadi pemain asing kelima Persija untuk mengarungi Liga 1 2023/2024. Pemain berlabel Timnas Filipina kelahiran Johanngeorgenstadt, Jerman, 22 tahun lalu itu didatangkan dari FK Pribram dengan status pinjaman selama satu tahun.

RESKY FANDI, SI UNSUNG HERO JAGOAN THOMAS DOLL

RESKY FANDI, SI UNSUNG HERO JAGOAN THOMAS DOLL

Nama Resky Fandi Witriawan rutin hadir dalam daftar skuad Persija Jakarta sejak musim lalu. Tercatat, Resky bermain sebanyak 30 laga di Liga 1 2022/2023.

RIKO SIMANJUNTAK TERPILIH JADI MOTM LIGA 1, FIRZA ANDIKA JADI MOTM VERSI SHOUT AND VOTE

RIKO SIMANJUNTAK TERPILIH JADI MOTM LIGA 1, FIRZA ANDIKA JADI MOTM VERSI SHOUT AND VOTE

Persija Jakarta sukses mendapat poin penuh saat menjamu tamunya Bhayangkara FC. Laga yang digelar di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023) malam itu berakhir dengan skor telak 4-1.

KOMENTAR MARKO SIMIC USAI CETAK SEJARAH 100 GOL

KOMENTAR MARKO SIMIC USAI CETAK SEJARAH 100 GOL

Marko Simic menunjukkan tajinya dalam laga vs Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023) malam. Ia mencetak brace yang berarti menggenapkan torehan golnya bersama Macan Kemayoran menjadi 100 gol.

REVIEW PERSIJA VS BHAYANGKARA FC: PERSIJA RAIH KEMENANGAN PERTAMA

REVIEW PERSIJA VS BHAYANGKARA FC: PERSIJA RAIH KEMENANGAN PERTAMA

Penantian Persija Jakarta untuk meraih poin penuh akhirnya tiba pada pekan ketika Liga 1 2023/2024. Macan Kemayoran menang dengan skor besar, 4-1, atas Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023) malam.

KONDISI TERKINI GAJOS DAN KUDELA JELANG LAGA VS BHAYANGKARA FC

KONDISI TERKINI GAJOS DAN KUDELA JELANG LAGA VS BHAYANGKARA FC

Persija Jakarta akan menjamu Bhayangkara FC pada pekan ketiga Liga 1 2023/2024. Ada hal menarik dari laga yang berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023), pukul 19.00 WIB, yakni teka-teki apakah Maciej Gajos akan bermain atau tidak.

PREVIEW PERSIJA VS  BHAYANGKARA FC: WAJIB TANCAP GAS SEJAK MENIT PERTAMA

PREVIEW PERSIJA VS BHAYANGKARA FC: WAJIB TANCAP GAS SEJAK MENIT PERTAMA

Persija Jakarta akan menjalani laga ketiga Liga 1 2023/2024 kontra Bhayangkara FC. Laga tersebut akan dilakoni di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023), pukul 19.00 WIB.

STOK BEK PERSIJA SUDAH LENGKAP, THOMAS DOLL SENANG

STOK BEK PERSIJA SUDAH LENGKAP, THOMAS DOLL SENANG

Persija Jakarta terus berlatih intensif jelang laga melawan Bhayangkara FC. Duel tersebut bakal tersaji di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023), pukul 19.00 WIB.

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS BHAYANGKARA FC, SATUKAN TEKAD TIGA POIN DI KANDANG

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS BHAYANGKARA FC, SATUKAN TEKAD TIGA POIN DI KANDANG

Persija Jakarta kembali menjalani laga kandang pada akhir pekan ini. Macan Kemayoran akan menjamu Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023), pukul 19.00 WIB.

THOMAS DOLL TANGGAPI FORMAT CHAMPIONSHIP SERIES LIGA 1 2023/2024

THOMAS DOLL TANGGAPI FORMAT CHAMPIONSHIP SERIES LIGA 1 2023/2024

Liga 1 2023/2024 sudah berjalan selama dua pekan. Persija Jakarta dan 17 tim lainnya memiliki motivasi tinggi untuk menjadi yang teratas di klasemen, setidaknya menghuni empat besar lebih dulu.

THOMAS DOLL: PERSIJA HARUS MENGHADAPI KONSEKUENSI YANG ADA

THOMAS DOLL: PERSIJA HARUS MENGHADAPI KONSEKUENSI YANG ADA

Persija Jakarta meraih hasil yang kurang baik dalam dua laga pertamanya. Macan Kemayoran meraih hasil imbang 1-1 vs PSM dan 0-0 kontra Persikabo 1973.