11 TINGKAH LAKU BURUK SUPORTER YANG DAPAT BERUJUNG SANKSI UNTUK PERSIJA

11 TINGKAH LAKU BURUK SUPORTER YANG DAPAT BERUJUNG SANKSI UNTUK PERSIJA

Berdasarkan Kode Disiplin PSSI 2023, ada 11 jenis tindakan suporter di stadion yang dapat berujung sanksi kepada klub. Manajemen Persija sangat berharap dari 11 tindakan itu tak satu pun dilakukan oleh suporter setianya, the Jakmania.

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS PERSEBAYA, SUPORTER TIM TAMU DILARANG HADIR

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS PERSEBAYA, SUPORTER TIM TAMU DILARANG HADIR

Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, akan menyajikan laga bersejarah antara Persija vs Persebaya pada Minggu (30/7/2023), pukul 19.00 WIB.

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS BHAYANGKARA FC, SATUKAN TEKAD TIGA POIN DI KANDANG

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS BHAYANGKARA FC, SATUKAN TEKAD TIGA POIN DI KANDANG

Persija Jakarta kembali menjalani laga kandang pada akhir pekan ini. Macan Kemayoran akan menjamu Bhayangkara FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (16/7/2023), pukul 19.00 WIB.

KESERUAN PERSIJA VS PERSIKABO 1973 DARI AWAY DAY AT CINEMA

KESERUAN PERSIJA VS PERSIKABO 1973 DARI AWAY DAY AT CINEMA

Away Day at Cinema hadir kembali dalam partai tandang perdana Persija Jakarta di Liga 1 2023/2024. Puluhan the Jakmania mendukung perjuangan Ryo Matsumura dkk. di laga vs Persikabo 1973 dari Cinepolis Pejaten Village, Jakarta, Minggu (9/7/2023), malam.

AYO JAK, RAMAIKAN RE-LAUNCH PERSIJA STORE!

AYO JAK, RAMAIKAN RE-LAUNCH PERSIJA STORE!

Jumat, 14 Juli 2023, akan menjadi momen penting dalam pengembangan aspek komersial Persija. Manajemen bakal me-relaunch Persija Store dengan rangka memproduksi dan memasarkan merchandise Macan Kemayoran untuk lebih profesional.

MENJELANG LAGA PERSIKABO VS PERSIJA, AWAY DAY AT CINEMA KEMBALI HADIR

MENJELANG LAGA PERSIKABO VS PERSIJA, AWAY DAY AT CINEMA KEMBALI HADIR

Nonton bareng di bioskop kembali hadir di laga kedua Persija di BRI Liga 1 2023/2024 akan bertemu dengan Persikabo 1973 di Stadion Pakansari Bogor, Minggu (9/7), Kickoff 19.00 WIB. Mari kita sama-sama mendukung Macan Kemayoran dengan hadir di acara Away Day at Cinema.

HIMBAUAN #TERTIBNYETADION AGAR PERSIJA TERHINDAR DARI SANKSI KOMISI DISIPLIN PSSI

HIMBAUAN #TERTIBNYETADION AGAR PERSIJA TERHINDAR DARI SANKSI KOMISI DISIPLIN PSSI

Kembali bermain di Jakarta dan bermarkas di Stadion Utama Gelora Bung Karno adalah kondisi yang sudah seharusnya bagi Persija. Faktanya, beberapa kali laga Macan Kemayoran harus dimainkan di luar Jakarta. Kesempatan itu kembali datang di laga pembuka BRI Liga 1 2023/2024 kontra PSM Makassar, Senin (3/7). Simak himbauan #TertibNyetadion agar bisa aman dan nyaman serta Persija dapat terhindar dari sanksi Komisi Disiplin PSSI.

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS PSM, DUKUNG LANGKAH AWAL MACAN KEMAYORAN PADA 3 JULI 2023

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS PSM, DUKUNG LANGKAH AWAL MACAN KEMAYORAN PADA 3 JULI 2023

Persija Jakarta bakal melakoni laga perdananya di Liga 1 2023/2024 pada akhir pekan ini. Macan Kemayoran akan menjamu PSM di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Minggu (2/7/2023), pukul 19.00 WIB.

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS RATCHABURI FC

LINK PEMBELIAN TIKET PERSIJA VS RATCHABURI FC

Persija Jakarta akan menjalani international friendly match vs delegasi dari Thailand, Ratchaburi FC, di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu, 25 Juni 2023, pukul 19.30 WIB.

ANTARA CINTA DAN BENCI

ANTARA CINTA DAN BENCI

Salah satu dari dua pertandingan yang paling di tunggu di Liga 1 Indonesia tinggal menghitung hari, 2 Oktober 2022 nanti Persija akan bertandang ke Bandung untuk melawan Persib

B A L I

B A L I

Ketika Bali ditentukan sebagai tuan rumah penyelenggara Seri Ke-4 dan 5 BRI Liga 1 2021/22, langsung terlintas di benak saya bahwa ini keputusan yang politis. Untuk membantu perekonomian Bali yang lagi sulit sejak pandemi Covid-19 melanda. Mungkin mereka melihat kenyataan di Jogjakarta saat penyelenggaraan Seri Ke-2 dan Ke-3 dimana hampir seluruh hotel disana penuh. Tidak sepenuhnya pendapat itu benar. Karena di Jogja saat itu menjelang akhir tahun jadi banyak perusahaan yang menghabiskan anggaran dengan melakukan kegiatan disana. Toh sepakbola tetap tidak bisa disaksikan oleh penonton jadi bisa dikatakan arus supporter sepakbola ke Jogjakarta tidak ada.

SUKSMA ANGELO

SUKSMA ANGELO

Cuaca Jakarta buruk sekali. Hujan deras disertai angin badai. Pesawat yang ditumpangi mencoba mendarat. Tapi begitu angin kencang menerpa, pesawat goyang dan terpaksa naik lagi. Beberapa putaran dilakukan sambil menunggu cuaca lebih kondusif. Guncangan kencang membuat penumpang berkebangsaan Rusia yang duduk di sebelah Angelo Alessio lari ke toilet. Tampak salah satu mesin pesawat di sebelah kanan mulai mengeluarkan asap hitam. Ketegangan semakin menjadi saat beberapa penumpang mulai mengucapkan doa dan teriakan. “Allahuakbar, Allahuakbar”.