CAHYA SUSUL GARUDA NUSANTARA KE TURKI
Penjaga gawang belia milik Persija Jakarta sekaligus langganan Timnas Indonesia, Cahya Supriadi, direncanakan akan bergabung dengan Timnas U-20 yang sedang melakukan training camp (TC) di Antalya, Turki, sejak 16 Oktober 2022.