94 BINTANG PERSIJA: MOMEN KEBANGKITAN DAN REGENERASI YANG SUKSES (1950-1970)
Setelah berjaya di era 1930-an dengan empat gelar Kejuaraan Nasional, Voetballbond Indonesia Jacatra (VIJ) alias Persija kembali menunjukkan taringnya sebagai klub elit Tanah Air saat memasuki periode 1950-1960-an.