JIS JADI RUMAH PERSIJA

JIS JADI RUMAH PERSIJA

Persija dan PT Jakarta Propertindo atau Jakpro, sebagai BUMD yang mengelola Jakarta International Stadium (JIS), secara resmi menandai JIS sebagai Home of Persija melalui Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) di Hotel Morrissey, Jakarta, Kamis (20/2/2025) sore.

PERSIJA LAKUKAN YANG TERBAIK DALAM BERESKAN SANKSI FIFA

PERSIJA LAKUKAN YANG TERBAIK DALAM BERESKAN SANKSI FIFA

Sanksi FIFA berupa larangan merekrut pemain maksimal tiga periode bursa transfer, sudah diselesaikan oleh Persija.

TURNAMEN POST SEASON DI MATA FERDIANSYAH

TURNAMEN POST SEASON DI MATA FERDIANSYAH

Penyelenggaraan RCTI Premium Sports berakhir dengan Selangor FC keluar sebagai juara. Bagi Persija turnamen pasca kompetisi (Post Season) ini menjadi bentuk evaluasi dan barometer untuk melihat potensi pemain-pemain pelapis yang ada di tubuh tim.

RCTI PREMIUM SPORTS : PERSIJA RUNNER UP

RCTI PREMIUM SPORTS : PERSIJA RUNNER UP

Persija harus puas duduk sebagai runner up setelah menelan kekalahan 0-1 dari Selangor FC di laga final RCTI Premium Sports, Jakarta International Stadium, Minggu (2/6/2024). Alvin Mateus Fortes menjadi pencetak gol tunggal di laga itu dengan memanfaatkan umpan silang Ahmad Zikri di menit ketiga.

KATA PERPISAHAN UNTUK MAMAN & TONCIP

KATA PERPISAHAN UNTUK MAMAN & TONCIP

Laga semifinal RCTI Premium Sports, Persija kontra PSIS Semarang, masih menyisakan cerita menarik. Bukan cuma kemenangan 1-0 Macan Kemayoran, tapi juga kebersamaan para pemain yang memberikan ucapan terima kasihnya kepada dua senior mereka, Maman Abdurahman dan Tony Sucipto.

TONY SUCIPTO : TERIMA KASIH UNTUK SELALU MENDUKUNG SAYA

TONY SUCIPTO : TERIMA KASIH UNTUK SELALU MENDUKUNG SAYA

Datang, pergi, kembali dan akhirnya pergi lagi. Inilah perjalanan Tony Sucipto yang berada di penghujung kebersamaannya dengan Persija usai laga semifinal RCTI Premium Sports kontra PSIS Semarang 1-0 di Jakarta International Stadium, Kamis (30/5/2024).

MAMAN ABDURAHMAN : IJINKAN SAYA MALAM INI MENJADI BAGIAN DARI KALIAN

MAMAN ABDURAHMAN : IJINKAN SAYA MALAM INI MENJADI BAGIAN DARI KALIAN

Rasa haru dan air mata Maman Abdurahman tidak bisa dibendung usai laga Persija kontra PSIS Semarang pada ajang RCTI Premium Sports 2024 di Jakarta International Stadium, Kamis (30/5/2024). Kemenangan 1-0 laga itu menjadi pelengkap, begitu juga Guard of Honour yang diberikan pada pemain Macan Kemayoran kepada bek tengah yang pada 12 mei lalu berusia 42 tahun itu.

RCTI PREMIUM SPORTS : SUNDULAN AKBAR ANTAR PERSIJA KE FINAL

RCTI PREMIUM SPORTS : SUNDULAN AKBAR ANTAR PERSIJA KE FINAL

Akbar Arjunsyah Kembali menunjukkan intuisinya dalam mencetak gol kala menjadi penentu kemenangan Persija kontra PSIS Semarang pada laga RCTI Premium Sports di Jakarta International Stadium, Jakarta, Kamis (30/5/2024). Pemilik dua gol di kompetisi regular BRI Liga 1 2023/2024 itu mencetak satu-satunya gol penentu kemenangan di menit Ke-22.

JELANG PERSIJA VS PSIS : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

JELANG PERSIJA VS PSIS : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

Laga pamungkas musim ini bagi Persija akan ditutup di Stadion Gelora Bung Karno, laga pekan Ke-34 BRI Liga 1 2023/2024 kontra PSIS Semarang, Selasa (30/04/2024), Kick Off 15.00 WIB. Laga ini juga bersamaan dengan digelarnya enam laga lainnya yang masih sangat menentukan siapa yang terdegradasi dan siapa yang bermain di Championship Series.

JELANG RANS VS PERSIJA : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

JELANG RANS VS PERSIJA : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

Persija kembali datang ke Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta, dalam lanjutan laga kandang pekan Ke-33 kontra tuan rumah RANS Nusantara, Jumat (26/4/2024), Kick Off 19.00.

PERSIJA PEDULI : SANTUNAN JELANG LAGA KONTRA PERSIS SOLO

PERSIJA PEDULI : SANTUNAN JELANG LAGA KONTRA PERSIS SOLO

Sebagai bentuk kepedulian Persija terhadap kegiatan sosial, Macan Kemayoran kembali melakukan gerakan Persija Peduli dengan memberikan santunan untuk Yayasan Visi Maha Karya yang terletak di Ciputat, Tangerang Selatan Banten, Rabu (17/4/2024).

JELANG BALI UNITED VS PERSIJA : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

JELANG BALI UNITED VS PERSIJA : STATISTIK DAN HEAD TO HEAD

Persija kembali menyambangi Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, saat bertemu Bali United dalam lanjutan BRI Liga 1 2023/2024 pekan Ke-30, Sabtu (29/03/2024), Kick Off 20.30 WIB. Meski berstatus tim tamu, Macan Kemayoran memiliki grafik penampilan yang baik saat melakoni laga kandang di sana khususnya pada dua laga kandang terakhir, kontra Dewa United 4-1 dan Persik Kediri 2-0.