PERSIJA U-20 TAMPIL SUPERIOR, MENANG 8-2 ATAS PERSIKABO 1973 U-20

PERSIJA U-20 TAMPIL SUPERIOR, MENANG 8-2 ATAS PERSIKABO 1973 U-20

Persija Elite Pro Academy (EPA) tampil gemilang pada laga ke-10 yang tersaji di Persija Training Ground, Bojongsari, Depok, Minggu (29/10/2023).

REVIEW PSIS VS PERSIJA: MASIH BANYAK KESALAHAN INDIVIDUAL

REVIEW PSIS VS PERSIJA: MASIH BANYAK KESALAHAN INDIVIDUAL

Kerja keras dalam latihan, meresapi suntikan semangat dari the Jakmnania, hingga perjuangan tak kenal lelah dalam laga vs PSIS belum berbuah manis. Persija kalah 1-2 dari tuan rumah di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (29/10/2023) malam.

KONDISI TERKINI PERSIJA: BANYAK OPSI WALAUPUN TAMPIL TANPA RIZKY RIDHO DAN  ONDREJ KUDELA

KONDISI TERKINI PERSIJA: BANYAK OPSI WALAUPUN TAMPIL TANPA RIZKY RIDHO DAN ONDREJ KUDELA

Menjelang partai tandang melawan PSIS di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (29/10/2023), pukul 19.00 WIB, Persija dipastikan tidak akan diperkuat tiga pilar andalannya. Mereka adalah dua bek Rizky Ridho dan Ondrej Kudela serta gelandang bertahan Resky Fandi.

SYAHRIAN ABIMANYU: SIAP MENANTANG REKOR POSITIF TUAN RUMAH

SYAHRIAN ABIMANYU: SIAP MENANTANG REKOR POSITIF TUAN RUMAH

Gelandang Persija, Syahrian Abimanyu hadir bersama pelatih Persija, Thomas Doll, dalam Pre-match press conference (PMPC) kontra PSIS.

PREVIEW PERSIJA VS PSIS: MOTIVASI BERLIPAT UNTUK RAIH TIGA POIN DI SEMARANG

PREVIEW PERSIJA VS PSIS: MOTIVASI BERLIPAT UNTUK RAIH TIGA POIN DI SEMARANG

Persija akan melawan tuan rumah PSIS pada lanjutan Liga 1 2023/2024 pekan ke-17. Laga tersebut akan digelar di Stadion Jatidiri, Semarang, Minggu (29/10/2023), pukul 19.00 WIB.

PERSIJA EPA RAUP DUA KEMENANGAN PADA LAGA KESEMBILAN

PERSIJA EPA RAUP DUA KEMENANGAN PADA LAGA KESEMBILAN

Elite Pro Academy (EPA) pekan kelima atau laga ke 9-10 dilaksanakan di Persija Training Ground, Bojongsari, Depok, 28-29 November 2023. Macan Muda meladeni tamunya asal Bogor, Persikabo 1973.

TORPEDO MOSCOW KUNJUNGI KANTOR PERSIJA UNTUK STUDI BANDING

TORPEDO MOSCOW KUNJUNGI KANTOR PERSIJA UNTUK STUDI BANDING

Pada tengah pekan ini (25/10/2023), klub asal Rusia, Torpedo Moscow, mengunjungi kantor Persija yang terletak di Rasuna Office Park, Kuningan, Jakarta Selatan.

MOTIVASI RIO FAHMI BERLIPAT TATAP LAGA TANDANG KE JAWA TENGAH

MOTIVASI RIO FAHMI BERLIPAT TATAP LAGA TANDANG KE JAWA TENGAH

Persija akan melakoni pertandingan tandang pada pekan ke-17 Liga 1 2023/2024 menghadapi PSIS di Stadion Jatidiri, Semarang, Jawa Tengah, Minggu (29/10/2023), pukul 19.00 WIB.

WITAN SULAEMAN: BANYAK ASPEK YANG HARUS DIBENAHI DI LUAR KEPUTUSAN KONTROVERSI WASIT

WITAN SULAEMAN: BANYAK ASPEK YANG HARUS DIBENAHI DI LUAR KEPUTUSAN KONTROVERSI WASIT

Persija mengalami kekalahan perdana di kandang saat menjamu RANS Nusantara di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (22/10/2023). Skor berakhir 2-1 untuk kemenangan RANS.

PERSIJA RAIH TIGA KEMENANGAN PADA PEKAN KEEMPAT EPA 2023/2024

PERSIJA RAIH TIGA KEMENANGAN PADA PEKAN KEEMPAT EPA 2023/2024

Persija Elite Pro Academy (EPA) meraih hasil positif saat melakoni pekan keempat EPA 2023/2024. Meski tidak menyapu bersih poin, performa Macan Muda patut mendapatkan apresiasi saat meladeni tim tuan rumah, PSIS, di Wisesa PSIS Training Ground, Semarang, 21-22 Oktober 2023.

PERSIJA ALAMI HASIL MINOR DI KANDANG

PERSIJA ALAMI HASIL MINOR DI KANDANG

Persija mengakhiri laga pekan ke-16 Liga 1 2023/2024 dengan hasil minor. Melawan RANS Nusantara FC di Stadion Patriot, Kota Bekasi, Minggu (22/10/2024) malam, Macan Kemayoran kalah 1-2.

THOMAS DOLL TEGASKAN SISTEM PERMAINAN BUKAN BIANG MASALAH MUSIM INI

THOMAS DOLL TEGASKAN SISTEM PERMAINAN BUKAN BIANG MASALAH MUSIM INI

Laga Persija kontra RANS Nusantara pada pekan ke-16 Liga 1 2023/2024 akan digelar di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (22/10/2023), pukul 19.00 WIB.